PPI TUNISIA

Nurul Najma Kamila Hasyim

Avatar

Launching Komunitas Tanwir, PPI Tunisia Mencetak Filsuf Zaituny

Persatuan Pelajar Indonesia [PPI] Tunisia mengadakan seminar sekaligus Grand Launching komunitas baru PPI Tunisia yaitu komunitas Tanwir [5/11/23]. Komunitas tersebut digagas oleh mahasiswa magister jurusan aqidah filsafat sebagai wadah pengembangan pemikiran mahasiswa indonesia di Tunisia dan wadah diskusi mahasiswa baik dari jurusan aqidah filsafat maupun diluarnya. Komunitas Tanwir merupakan komunitas resmi persatuan pelajar indonesia [PPI] …

Launching Komunitas Tanwir, PPI Tunisia Mencetak Filsuf Zaituny Read More »

PPI Tunisia bersama PCINU Dan PCIM Tunisia gelar hari santri nasional: santri merespon kemodernisasian

Tunisia- Minggu, 22 Oktober 2023 persatuan pelajar Indonesia (PPI) Tunisia bersama dengan pengurus cabang Nahdlatul ulama (PCINU) dan pengurus cabang Muhammadiyah (PCIM) Tunisia sukses melaksanakan acara hari santri nasional di kampus Az-zaitunah, Tunis. Acara yang digelar di qo’ah Ibnu Khaldun, fakultas Ushuluddin tersebut berjalan dengan lancar dan Khidmah.Ketua PPI Tunisia, Ahmad Hasya Akbar mengatakan bahwa …

PPI Tunisia bersama PCINU Dan PCIM Tunisia gelar hari santri nasional: santri merespon kemodernisasian Read More »

Mahasiswa Indonesia di Tunisia Turut Meriahkan Lomba Tilawah al-Qur’an

Beberapa hari lagi, umat muslim dunia termasuk tunisia akan memperingati maulid nabi Muhammad SAW. Hari besar ini jatuh pada Rabu, 27 September 2023. Terdapat berbagai macam tradisi yang kerap dilakukan masyarakat Tunisia sebagai bentuk syukur atas kelahiran rasul utusan Allah. Cahaya kegembiraan terpancar terang di langit Kairouan, sebuah kota di Tunisia yang menjadi pusat perayaan …

Mahasiswa Indonesia di Tunisia Turut Meriahkan Lomba Tilawah al-Qur’an Read More »

Kenalkan Indonesia, KRI Bima Suci Gelar Parade Budaya Nusantara dalam Acara Cocktail Party

Tunisia – 2 September 2023 KRI Bima Suci berlabuh di Tunisia. Duta Besar RI untuk Tunisia, Zuhairi Misrawi dan staff KBRI Tunis menyambut dengan gembira kedatangan KRI Bima Suci di port Tunis La Goulette pada pukul 08.00 pagi waktu Tunisia. KRI Bima Suci, kapal latih yang telah berlayar selama 214 hari melintasi negara-negara Asia, Timur-Tengah, …

Kenalkan Indonesia, KRI Bima Suci Gelar Parade Budaya Nusantara dalam Acara Cocktail Party Read More »

Lantik Pengurus PPI Tunisia, Dubes Zuhairi Tekankan Pentingnya Mengabdi untuk Negeri

PPI Tunisia- Kamis, 10 Agustus 2023. Persatuan Pelajar Indonesia [PPI] Tunisia menggelar acara tahunan yaitu pelantikan pengurus baru PPI Tunisia yang bertempat di Wisma Duta Besar Republik Indonesia untuk Tunisia dengan dihadiri seluruh mahasiswa dan para staf KBRI Tunisia. Arahan dan Nasihat oleh Duta Besar RI untuk Tunisia, KH. Zuhairi Misrawi menjadi salah satu agenda …

Lantik Pengurus PPI Tunisia, Dubes Zuhairi Tekankan Pentingnya Mengabdi untuk Negeri Read More »

syekh Thahir Ibn ‘Ashur: Moderasi Merupakan Pilar Membangun Peradaban

Di tengah peradaban islam, muncullah sebuah suku yang bernama suku ‘Âsyûriyah. Mereka hidup di sebuah kawasan Andalusia. sekitar tahun 1620 M mereka pindah ke kawasan maghrib sebelum akhirnya pindah lagi ke Tunisia pada tahun 1648 M. Dari suku ini, muncul seorang ulama yang menjadi tokoh di bidang ushul fiqh dan tafsir yang bernama Muhammad Thahir …

syekh Thahir Ibn ‘Ashur: Moderasi Merupakan Pilar Membangun Peradaban Read More »

Usung Tema Moderasi Beragama, Panitia Simposium Kawasan Undang Tokoh Terkemuka

Tahun ini, Perhimpunan Pelajar Dunia Kawasan Timur Tengah (PPIDK Timtengka) kembali menggelar acara simposium dengan mengusung tema “Moderasi Beragama Indonesia-Timur Tengah.” Tema ini yang akan dibahas secara spesifik saat simposium kawasan pada 17-21 Juli mendatang. Tunisia menjadi tuan rumah dalam acara besar ini. Negara arab kawasan maghribi, yang dianggap sebagai negara yang memiliki prinsip moderat …

Usung Tema Moderasi Beragama, Panitia Simposium Kawasan Undang Tokoh Terkemuka Read More »

Simposium Kawasan sebagai Ajang Penyadaran Kaum Terpelajar Timtengka

Pengetahuan dan pengalaman merupakan sesuatu yang berharga dalam kehidupan seorang pelajar. Oleh karena itu, penting bagi para peneliti, cendekiawan, tokoh nasional, dan para ahli di suatu bidang untuk membagikan pengetahuan dan pengalamannya yang diwadahi dalam konferensi simposium. Adanya simposium dapat dijadikan acuan untuk perkembangan pelajar, mengingat penyesuaian dinamika simposium sangat berharga karena adanya pertukaran ide …

Simposium Kawasan sebagai Ajang Penyadaran Kaum Terpelajar Timtengka Read More »

Dimensi Komunikatif al-Qur’an

Pada pembahasan sebelumnya, kita telah mengetahui bahwa Al-Qur’an adalah sarana interaksi dan komunikasi antara Allah dan hamba-Nya, dan kali ini kita akan membahas tentang dimensi-dimensi komunikasi dalam Al-Qur’an. Al-Qur’an adalah kitab suci yang berisi jawaban-jawaban dari Allah yang menggunakan dimensi-dimensi kemanusiaan, kekinian, dan keduniawian agar mudah dipelajari, dipahami, diamalkan dan dipertahanan terus eksistensinya. Menurut Kamus …

Dimensi Komunikatif al-Qur’an Read More »

Al-Qur’an : Seni Komunikasi Allah dengan Ciptaan-Nya

al-Qur’an adalah sumber ajaran agama Islam laksana samudera penuh keajaiban dan keunikan yang tidak pernah sirna ditelan masa. Al-Qur’an memperkenalkan dirinya antara lain sebagai hudan linnās dan sebagai kitab yang diturunkan agar manusia keluar dari kegelapan menuju terang benderang. Bagi Nabi Muhammad SAW, al-Qur’an merupakan lambang utama kenabian dan risalah utama ilahiyah yang diturunkan melalui …

Al-Qur’an : Seni Komunikasi Allah dengan Ciptaan-Nya Read More »